EventsProject Management  Project Management for Many Industries

Project Management for Many Industries

Selasa - Rabu, 13 - 14 Juni 2017, pukul 09:00 - 16:30 WIB
Hotel di Jakarta Selatan, Jakarta
(Silahkan hubungi Kami untuk Jadwal Offline)

Introduction

Training ini mengetengahkan keahlian tingkat lanjut yang diperlukan untuk mengeksekusi bisnis secara strategis dan efektif kepada peserta. Training akan dimulai dengan Project Sanctioning and Approval Process (PSAP), suatu proses yang mengizinkan suatu proyek untuk dilaksanakan berdasarkan pengukuran terhadap waktu, untung rugi dan nilai tambah bagi organisasi.

Melalui pemahaman best praktis Project Management di beberapa industry, training akan diberikan untuk menunjang pengambilan keputusan terbaik dalam penyelesaian suatu proyek melalui pengenlan yang komprehensif terhadap permulaan proyek, perencanaan proyek, mengorganisasi dan mengeksekusi pelakasanaan proyek dan penutupan proyek.

Training ini akan menggarisbawahi beberapa hal penting dalam proyek management seperti :

  • Kebutuhan untuk melakukan Front End Design & Survey dalam lingkungan proyek
  • Bagaimana membuat kebutuhan utama dalam mendapatakan pengesahan proyek
  • Bagaimana organisasi menyeleraskan strategi dengan beberapa opsi penyelesaian proyek
  • Jalur untuk mencapai integrasi proyek dan penyelesaian yang sukses
  • Pentingnya mengatur dan mengelola anggota untuk kesuksesan proyek

Objectives

Pada akhir training peserta diharapkan mampu untuk:

  • Mempelajari penting nya mengintegrasikan scope, time, resources and cost management kedalam pengelolaan proyek yang dinamik dan terencana
  • Mendefinisikan, mendesain dan mengintegrasikan kebutuhan penggunan dalam proyek secara sistematik
  • Mengidentifikasi sumber-sumber risiko dan mempelajari bagaiamana mengelola risiko potensial yang penuh ketidakpastian
  • Membuat diagram project network untuk mengidentifikasi schedule dan biaya risiko
  • Memahami bagaimana membuat project recovery plan untuk proyek yang overbudget dan dibawah target skedule
  • Mempelajari teknik-teknik dan cara membuat report perkembangan proyek
  • Mengukur, memperkirakan dan mengendalikan kinerja proyek dengan teknik earned value.

Training Methodology

Training ini sangat dinamis dilakukan dalam dua hari dimaksudkan untuk mengeksplorasi seluruh aspek dari Project Management pada beberapa Industries. Pelatihan ini akan menggunakan berbagai variasi teknik pembelajaran melalui presentasi, contoh keadaan, pengalaman dilapangan, studi kasus yang terbukti untuk menjamin pemahaman, penekanan dan daya lekat dari seluruh informasi yang disajikan.

Pelatihan ini akan mengkombinasikan berbagai variasi metode instrusksional termasuk pengajaran oleh tenaga yang berkompeten untuk mengajarkan pengelolaan proyek. Training ini sangat interaktif dimana peserta akan melakukan latihan, diskusi grup, yang mencakup praktek-praktek proyek saat ini dan hubungannya dengan pelaksanaan konsep baru dimasa yang akan datang.

Who Should Attend?

Training ini di desain untuk peserta yang memerlukan pemahanan tentang pengelolaan proyek. Training ini sangat sesuai dengan professional yang bekerja sebagai berikut (namun tidak terbatas pada profesi lain yang ingin mempelajari subject ini)

  • Profesional dibidang proyek, team leader and anggota tim
  • Profesional yang terlibat dalam pekerjaan proyek yang sederhana sampai yang mempynuai komplesitas tinggi
  • Karena sifatnya yang universal, prinsip dan teknik yang terdapat dalam training ini akan sangat bermanfaat kepada siapa saja yang terlibat dalam pengelolaan proyek apapun professional backround nya atau industry nya.

RANCANGAN TRAINING

Hari Kesatu

Session Time Topic Description
   

Day 1

  07.30-08.00 Registration
  08.00-08.15 General Opening
  08.15.08.30 Pre-Test
Session 1 08.30-10.30
  • Project-Definitions, Attributes
  • Project Life Cycle and Stage Gates
  • Project Identification-Awareness of accountability of Project Ideas
  • Appreciation of macro-environment in relation to project choice
  • Identify who stakeholders are and how they may impact upon the project
  • Project Sanctioning and approval Process. (PSAP) for the Industry
  • Development of the Strategic Project Business Case
  • Project Feasibility Decision makers
  • Project Preparation & Planning responsibilities
  • Project Execution techniques required for managing project changes and delivery
  • Build an executive leadership style that creates trust, sets a clear vision, and guides your entire team toward greater performance and profit
  10.00-10.15 Coffee Break
Session 2 10.15 -12.00
  • Define success criteria and KPI's of an example Industry project
  • Capture Project Requirements
  • Understand the need for a project team approach
  • Importance of communication in an Industry project
  • Project Systems and Processes for procurement, award of contracts, workforce management and reviews
  • Understand the context of an Industry project and measurement models
  • Identify and plan to engage with the project's key stakeholders
  • Centralised vs. Participatory Monitoring
  • Optimal Project Review Intervals
  • Control Decisions based on monitoring inputs
  • Project Evaluation
  • Project finance: definition
  • Limited and non-recourse project finance
  • The role of the feasibility study
  • Financing structures
  • Project finance estimation: a dynamic process
  • The time value of money - how it applies to project finance
  • Yields and rate of return
  • Discounted Cash Flow (DCF) analysis for project finance
  • Implementation risk
  • Supply/Resources
  • Technological risk
  • Sale/Off take risk
  • Operating company risk
  • Project vs. promoter risk
  • Cross defaults
  • Currency risk
  • Completion risk
  • Market risk"
  12.00-13.00 Break & Lunch
Session 3 13.00-14.45
  • Understanding project requirements
  • Development of the work breakdown structures (WBS)
  • Understanding relevant techniques for project estimating
  • Developing the precedence Network Diagram
  • Building schedule logic
  • Activity development
  • Network calculations
  • Lead and Lag Scheduling
  • Program Evaluation and Review Technique (PERT)
  • Time-Cost-Scope Trade-off
  • Resource Allocation Algorithms for Resource Prioritisation
  • Planning and Scheduling Limited Resources
  • Options for Accelerating the Schedule
  • Crashing the Schedule - How?
  14.45-15.00 Coffee Break
Session 4 15.00-16.30
  • Cost & Schedule Estimation, cost Budgeting & Control
  • Contract types according to risk distribution in the Industryindustry
  • Fixed Price Contracts, Cost-Plus Contracts
  • Project cost management, Cost Control
  • Tracking the project - ensuring it's still on track
  • Critical Chain and its use in the Industryindustry
  • Measuring Planned Progress versus Schedule
  • Earned Value Management (EVM)
  • Project Reviews
  16.30-17.00 Review Day 1

Hari Kedua

Session Time Topic Description
   

Day 2

Session 5 08.00-08.15
  • Managing change in projects
  • Understanding the best-practice change processes used in projects
  • Risk Management Process & Model
  • Identifying Potential Risk Events typical in an Industryproject
  • Qualitative and Semi-Quantitative Risk Analysis Techniques
  • Risk Matrices and Risk Ranking
  • Progressive Risk Management Plan Development
  • Detailed Risk Quantification and Prioritisation
  • Use of the project risk register
  • Risk response planning strategies
  • Containment v Contingent Strategies
  10.00-10.15 Coffee Break
Session 6 10.15 -12.00
  • What is Project Quality Management
  • Quality Planning
  • Perform Quality Assurance
  • Perform Quality Control
  • Quality Tools
  • The Cost of Quality
  12.00-13.00 Break & Lunch
Session 7 13.00-14.45
  • Project Cost and Schedule Recovery Techniques relevant to the Industryindustry
  • Project Management Reporting
  • Project Reviews
  14.45-15.00 Coffee Break
Session 8 15.00-16.30
  • Project Handover
  • Project Closure
  • Lessons Learned
  16.30-17.00 Review Day 2
Biaya per peserta : Rp 3.500.000,-
Mau discount khusus? silahkan hubungi kami

Jumlah Peserta

  • Minimal 2 orang peserta

Fasilitas

  • Modul pelatihan dalam bentuk softcopy
  • Sertifikat pelatihan dalam bentuk softcopy (e-certificate)
  • Bila membutuhkan hardcopy sertifikat, akan dikirimkan lewat jasa kurir.
  • Souvenir, selama persediaan masih ada.
Ketentuan Online Workshop

Apa yang harus dilakukan peserta?

  • Menyiapkan komputer yang mendukung kamera dan mikrofon.
  • Menyiapkan Koneksi internet yang stabil.
  • Menyiapkan alat tulis untuk mencatat.

Bagaimana cara mengikutinya?

  • Pelatihan menggunakan aplikasi video conference, seperti Zoom, Google Meet, atau aplikasi sejenis.
  • Penyelenggara akan memberikan undangan kepada peserta terdaftar.
  • Tidak mematikan kamera selama pembelajaran berlangsung, kecuali atas arahan fasilitator.


Course Leader :


"Project Management for Many Industries" belum kami jadwal, silahkan hubungi Training Service kami untuk jadwal atau in house training.
Training Service

Rose
rose.tdssolution@gmail.com
HP & WA : 0813 8201 2413

Sumi
sumi.tdssolution@gmail.com
HP & WA : 0812 1311 0749

Telp.: 021-2780 6606

Stats