Supply Chain Management for Project and Services
Deskripsi
Supply Chain Management (SCM) adalah "backbone activities" di
korporasi/institusi yang terintegrasi "end to end", mulai dari tahap;
planning, sourcing, inventory storage, production/implementation, &
distribution to end user/end customer, yang disertai proses evaluasi kinerja
atas keseluruhan proses implementasi SCM tersebut.
Ekpektasi terhadap proses SCM yang; efektif, efisien, & terukur, membuat
team & individu yang terlibat dalam proses SCM idealnya memiliki; kompetensi
yang memadai, disiplin, komitmen, & integritas yang baik, serta selalu
mengutamakan team work & memiliki semangat untuk melakukan improvement.
Tujuan & Manfaat Training
Setelah mengikuti training ini, peserta akan memiliki kemampuan untuk:
- Memahami konsep, proses, & strategi SCM korporasi
- Meningkatkan kinerja SCM secara praktis & dinamis.
- Update dari konsep, best practices, & aplikasi teknologi terkini di
bidang SCM
- Memahami bagaimana melakukan monitoring proses & evaluasi kinerja SCM
- Mengaplikasikan materi yang diperoleh dalam proses kerja sehari-hari.
Outline Pelatihan
Hari Pertama
- SCM in Project & Services: Concepts, Strategy, & Implementation
- Project Logistics Management
- Warehouse & Inventory Management
- Asset Management
- Discussion sharing & case study
Hari Kedua
- Distribution Management & Cross Border Logistics
- Enterprise Resources Planning (ERP)
- Reverse Management & Green SCM
- SCM Improvement of Works
- Case study & closing review
Metode Training
Class presentation, discussion, case study, & video presentation, dengan
konsep:
- 20% teori berdasarkan literatur praktisi
- 40% analisa best practices & benchmarking antara; institusi,
korporasi, & industri
- 40% studi kasus nyata & diskusi brainstorming antara trainer dengan
peserta
Target Peserta
Para praktisi & profesional di bidang:
- Supply Chain/Logistics, Procurement/Purchasing, PPIC, Komite Pembelian,
& Unit Layanan Pengadaan.
- Finance, General Affairs, & Corporate Legal.
- Project Manager, Compliance Unit, & Internal Auditor
- Supervisor/Manager terkait operasional Procurement.
- Yang ingin meningkatkan kompetensi di bidang ini.
"Supply Chain Management for Project and Services" belum kami jadwal, silahkan hubungi Training Service kami untuk jadwal atau in house training.
Rose
rose.tdssolution@gmail.com
HP & WA : 0813 8201 2413
Sumi
sumi.tdssolution@gmail.com
HP & WA : 0812 1311 0749
Telp.: 021-2780 6606